Shinta Adella, M.Psi., Psikolog
Pemateri

Shinta Adella, M.Psi., Psikolog

    0 Materi

Profil

Shinta Adella, M.Psi., Psikolog merupakan psikolog umum. Selama pengalaman sebagai psikolog, Shinta biasa menangani kasus-kasus persiapan pra-nikah, konflik dan relasi hubungan pernikahan, long distance marriage, keluarga, konsep diri dan perilaku remaja, serta minat bakat dan karir. Selain aktif sebagai associate di Ibunda.id, ia juga aktif menulis di media massa terkait kesehatan mental, pembicara event online maupun offline dengan topik terbaru berkaitan dengan anak, remaja, dan dewasa.

Keahlian

Bantuan