Menu
Webinar

Mengenal Gangguan Psikologis 2.0

Setelah terlaksananya Webinar Mengenal Gangguan Psikologis 1.0 bulan Juli lalu, Insight Me mendapatkan banyak antusiasme positif dari peserta webinar. Bulan ini, Insight Me akang mengadakan webinar la...
Pritta Tyas, M.Psi., Psikolog
Pritta Tyas, M.Psi., Psikolog
Tentang Pilih Tiket Pembicara
Tempat dan Waktu
Online
Online Meeting
29 September 2020
19:00 - 21:00 WIB
Tentang Program
Setelah terlaksananya Webinar Mengenal Gangguan Psikologis 1.0 bulan Juli lalu, Insight Me mendapatkan banyak antusiasme positif dari peserta webinar. Bulan ini, Insight Me akang mengadakan webinar lanjutan yang akan membahas tentang: BPD dan Social Anxiety.

Istilah BPD atau Borderline Personality Disorder seringkali diartikan sebagai Bipolar Disorder. Demikian pula dengan Social Anxiety yang ternyata tidak sama dengan Anti Social. Lantas, sepert apa sebenarnya borderline personality disorder dan social anxiety itu? Hal apa yang terkait erat dengan gangguan mental tersebut dan apa saja gejala yang mungkin muncul? Temukan jawabannya di webinar ini. Daftar segera!

Harga akan berubah menjadi tombol Zoom apabila kamu telah berhasil membeli webinar ini. Tombol Zoom akan diaktifkan 2 jam sebelum webinar berlangsung dan peserta akan mulai di accept masuk ke dalam Zoom room maksimal 20 menit sebelum webinar dimulai.

*Mohon gunakan display name Zoom yang sama dengan nama di akun Insight Me milikmu ya! ☺
Pilih Tiket

Periode: 30 August 2020 08:00 - 29 September 2020 18:00
Tiket Masuk
Mulai Dari
Rp120,000
Telah Berakhir
Pembicara
Pritta Tyas, M.Psi., Psikolog
Pembicara
Pritta Tyas, M.Psi., Psikolog
Edukasi
Universitas Surabaya
2011 - Sarjana Psikologi
Universitas Gadjah Mada
2015 - Magister Profesi Psikologi
Keahlian
Perkembangan Anak Usia Dini Psikologi Keluarga
Keterangan:
Mulai Dari
Rp120,000
#VersiTerbaikDirimu
Mulai Dari
Rp120,000
Detail
Silahkan pilih tiket terlebih dahulu.
Sub Total (0 Tiket)
Rp0
Diskon Bundling
-Rp0